Mengeluhkan Kekurangan
Posted on 04.36 by yosfandi
Pada suatu ketika, seorang lelaki menemui Yunus bin Ubaid. Lelaki itu mengeluhkan hidupnya yang serba sulit.
Kemudian, Yunus bertanya, " Apakah engkau rela bila penglihatanmu dituksr dengan uang seratus juta?" Lelaki itu menjawab," Tidak." Ketika ditanya lagi, " Apakah engkau rela bila pendengaranmu diganti dengan uang seratus juta. Ia pun menjawab, "Tidak."Yunus mengajukan pertanyaan lagi kepada lelaki itu, " Bagaimana dengan lisanmu?" Lelaki itu menjawab dengan jawaban yang sama.
Setelah itu, Yunus berbicara, " Allah telah memberikan ratusan juta nikmat kepadamu, tetapi engkau justru mengeluhkan kekuranganmu. Bukankah engkau seharusnya bersyukur kepada Allah?"
Allah menyukai orang-orang yang bersyukur atas nikmat yang diberikan Allah kepadanya. Barang siapa bersyukur kepada Allah, sesungguhnya ia bersyukur untuk kebaikan dirinya sendiri. Apabila kamu dan semua orang yang ada dimuka bumi mengingkari nikmat Allah, sesungguhnya Allah Maha Kaya lagi Maha Terpuji. Artinya, Allah tidak memerlukan syukur hamba-hambaNya.
Kata Mutiara : "Sabar memiliki dua sisi. Sisi yang satu adalah sabar. Sisi yang lain adalah bersyukur kepada Allah."
2 komentar:
pusulabet
sex hattı
https://izmirkizlari.com
rulet siteleri
rexbet
FT8H5
https://saglamproxy.com
metin2 proxy
proxy satın al
knight online proxy
mobil proxy satın al
1DVZQ4
Posting Komentar